Selasa, 05 November 2013

Fitur Baru iOS 7

Control Center
fitur ini hampir serupa dengan fitur seperti android dimana kita bisa mengatur airplane, wifi, bluetooth, auto rotate di sini tanpa kita perlu masuk halaman setting lagi. tentu saja kita bisa mengatur brightness, memainkan mp3. Untuk iPhone / iPod yang mempunya fungsi flash pada kamera, maka flash tersebut bisa digunakan sebagai senter / “torch” 

AirDrop

AirDrop adalah fungsi terbaru dari apple untuk iOS7. AirDrop berfungsi untuk mencari teman tersebut.yang berada didekat kita yang terhubung dengan koneksi wifi yang sama

Multitasking 

Tampilan multitasking pada iOS7 berubah dan hampir menyerupai bentuk modern dari android. untuk membukanya tidak jauh beda dengan cara iOS yang sebelumnya, tetapi untuk mematikan aplikasinya tidak perlu dengan menahan dan menutup aplikasi yang ingin dimatikan. cara pada iOS7 saat ini cukup lebih mudah dengan memilih aplikasi yang diinginkan dan kita slide ke atas untuk mematikan fungsi dari aplikasi yang ingin dimatikan.

Safari
Safari mempunyai tampilan yang cukup berubah dibandingkan iOS6. Dimana safari pada iOS7 mempunyai tampilan layar secara penuh, dan tampilan address bar dan search bar menjadi 1. seperti layaknya “google chrome

Analisis :

Seperti yang kita ketahui iOs meluncurkan iOs terbaru yaitu iOs7 ,iOs ini sudah bisa di unduh pada ponsel apple anda.tampilan yang menarik pada iOs ini dan banyak beberapa fitur di dalam iOs7 yang sudah di sebutkan pada artikel di atas.sebetulnya dunia SO(system operasi) sedang berlomba-lomba membuat OS terbaru seperti yang kita ketahui android kitkat,ubuntu touch mereka semua sedang berlomba-lomba menjadi yang terbaik di mata masyarakat di dunia jadi hanya anda yang dapat menilai mana yang terbaik tetapi menurut saya yang terbaik tetap android .fitur-fitur iOs7 di atas juga memiliki kelebihan sendiri  1. kita bisa mengatur brightness (sedangkan di android sudah seperti ini dari SO sebelum jelly bean) 2. AirDrop adalah fungsi terbaru dari apple untuk iOS7. AirDrop berfungsi untuk mencari teman tersebut.yang berada didekat kita yang terhubung dengan koneksi wifi dsb.sebetulnya iOs dan android SO nya hamper-hampir mirip cara kerjanya.masih banyak orang masih menyukai tampilan ios6 mungkin lebih simple/mudah.

 






Tidak ada komentar:

Posting Komentar